Van Deventer.
Mendidrikan sekolah dengan nama:
1. 1851 Sekolah Dokter Jawa
2. 1879 Sekolah Raja
3. 1916 HIS
4. 1927 Sekolah Kedokteran Tinggi
Mendidrikan sekolah dengan nama:
1. 1851 Sekolah Dokter Jawa
2. 1879 Sekolah Raja
3. 1916 HIS
4. 1927 Sekolah Kedokteran Tinggi
Semua lembaga-lembaga pendidikan tsb menggunakan bahsa Belanda.
PERUBAHAN MASYARAKAT INDONESIA
- Politik etnis terutama dibidang educasi telah membawa dampak bagi perubahan masyarakat
- Lahirnya pergerakan-pergerakan nasional.
- Dengan membentuk organisasi sosial.
- Organisasi-organisasi kemudian dijadikan alat untuk melawan penjajah.
PERGERAKAN NASIONAL INDONESIA
- Dilakukan oleh golongan terpelajar dengan menggunakan organisasi modern
- Sebagai wadah dan alat perjuangan
- Kemudian lahirlah organisasi yang dikenal dengan Kebangkitan Nasional.
- Penderitaan akibat penjajahan
- Kesatuan Indonesia dibawah Pax Neerlandica memberi jln kearh kesatuan bangsa.
- Pembangunan komunikasi antar pulau sebagai jembatan kesatuan nasional
- Penggunaan bahasa Indonesia
- UU Desentralisasi 1903 ttg pembentukan kota praja dan dewan kota.
- Pergerakan Kebangsaan nasional
- Inspirasi kejayaan Kerajaan Sriwijaya dan Majapahit.
- Pengaruh pergerakan nasional negara-negara asia ,filipina ,india, mesir dan turki.
- Pengaruh kemenangan jepang atas Rusia yang berkeyakinan bhwa bansa Asia dapat mengalahkan bansa Eropa.
- Budi Utomo 20 Mei 1908.
- Pada Tanggal 5 Oktober 1908 mengadakan kongres pertama di yogyakarta dengan menghasilkan keputusan2 :
- Budi Utomo tdk melakukan kegiatan-kegiatan politik.
- Kegiatan hanya dibidang Pendidikan.
- Ruang gerak Budi Utomo meliputi jawa dan Madura.
- Pusat organisasi di tetapkan di Yogyakarta.
- RT. Trikusumo bupati Karangayar sebagai Ketua
- Berdiri pada tahun 1911 dengan nama Serikat Dagang Islam atas anjuran RM Tirtodisuryo.
- Organisasi ini untuk membela kepentingan para pedagang Indonesia dari ancaman persaingan dengan pedagang dari cina
- Organisasi ini kemudian dilarang dengan alasan sering terjadi ketegangan antara pedagang indonesia dan cina akibat perkelahian .
- Tgl 10 September 1912 Haji Oemar said Merubah SDI Menjadi Serikat Islam dengan tujuan:
- Untuk melebarkan ruang gerak bukan hanya dibidang perdagangan akan tetapi perjuangan dibidang pendidikan dan politik.
- Anggota nya bukan para pedagang akan tetapi juga umat Islam.
Tujuan :
- Menjalankan usaha dagang
- Membantu anggota yg mengalami kesulitan
- Memajukan pengajaran
- Memperbaiki pendapatan.
- Hidup menurut perintah agama.
Organisasi –Organisasi lain
- Indische Partij.
- Perhimpunan Indonesia
- Partai Komunis Indonesia
- Partai Nasional Indonesia
- Partai Indonesia raya
- Gabungan Politik Indonesia
- Semua bergerak dalam bidang politik untuk Indonesia merdeka.
SUMPAH PEMUDA
- Tujuannya a/ untuk memajukan paham persatuan bangsa.
- Lagu Indonesia Raya ditetapkan sebagai lagu Kebangsaan Indonesia.
- Bendra merah putih sebagai Bendera Indonesia.
- Ikrar pemuda melalui Sumpah pemuda.
- Semua organisasi pemuda dilebur menjadi satu dengan nama Indonesia Muda.
PENGARUH SUMPAH PEMUDA
- Mendorong semangat persatuan dan kebangsaan.
- Mendorong semangat perjuangan untuk menuntut kemerdekaan.
- Mendorong pertumbuhan bahasa Indonesia sebagai unsur budaya dan alat pemersatu bangsa.
Create By : Dede Supriatna
0 komentar :
Posting Komentar